Manga Psycho-Pass Terbaru Launching Bulan Juni
Anime MangaAnime Psycho Pass menginspirasi dari karakter Kanshikan Tsunemori Akane ( Inspektur Akane Tsunemori ) manga spin-off oleh Hikaru Miyoshi di majalah Shueisha Jump Square. Seri ini memiliki lebih dari 380.000 kopi yang sudah di cetak .
Serial anime menggunakan waktu masa depan yang cukup canggih. Ketika memungkinkan mengukur keadaan pikiran dan kepribadian seseorang. Informasi ini direkam dan diproses, dan istilah " Psycho-Pass " dalam judul anime mengacu pada standar yang digunakan untuk mengukur potensi individu untuk melakukan kejahatan. Pusat-pusat cerita seputar "petugas penegak " Shinya KOGAMI , seorang individu dengan koefisien kriminal tinggi yang bertugas mengelola kejahatan .
source : animenewsnetwork